Warna Sebagai Pembentuk Estetika Pada Media Promosi Poster Dari Hoineken
Main Article Content
Abstract
Warna merupakan salah satu unsur penting yang ada dalam tampilan suatu tampilan desain poster, baik yang bersifat komersial maupun sosial, warna secara tidak langsung mempengaruhi berhasil tidaknya suatu media poster dalam menyampaikan pesan kepada masyarakat yang membaca dan melihatnya. Selain itu warna merupakan salah satu elemen pembentuk estetika dari sebuah media poster, poster itu bisa dikatakan estetis apabila elemen warna yang dipergunakan menyatu dan memiliki kesan kuat sehingga dapat menyampaikan pesan dengan baik kepada masyarakat. Maka dari itu pentingnya mengkaji fungsi warna sebagai pembentuk estetika dalam sebuah media poster.
Colour is one of important thing on the display of poster layout, for the commercial or non chommercial poster, the colour being effect work or not poster media to give information for people. And then the colour is one of esthetic poster element. The poster call esthetic if the colour can being and have the strong image to can give information to the people. So it’s very important to know function of colour be a esthetic element on the poster media       Â
Article Details
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, copyright of the article shall be assigned to Atavisme and Balai Bahasa Jawa Timur. Copyright encompasses rights to reproduce and deliver the article in all form and media, including reprints, photographs, microfilms, and any other similar reproductions, as well as translations.
Atavisme and the Editors make every effort to ensure that no wrong or misleading data, opinions or statements be published in the journal. In any way, the contents of the articles and advertisements published in Atavisme are the sole and exclusive responsibility of their respective authors and advertisers.
The Copyright Transfer Form can be downloaded here: [Copyright Transfer Form]
References
Solso, R.L. 1995. Cognitive Psychology. Boston : Allyn and Bacon
Nugroho, Eko. 2007. Pengenalan Teori Warna. Jogja : Andi Offset
Lankier. Sussane K. 1993. Problematika seni. STSI Bandung.
Supriyono, Rakhmat.2010, desain komunikasi visual, Andi Yogyakarta.
Berger, Asa Arthur. 2010. Pengantar Semiotika Tanda – Tanda Dalam Kebudayaan Kontemporer. Yogyakarta: Tiara Wacana.
Supriyono, Rakhmat. 2010. Desain Komunikasi Visual Teori dan Aplikasi. Yogyakarta: Penerbit Andi.